Klaten | Serda Sarwoko Babinsa Kupang anggota Koramil 17/Karangdowo Kodim 0723/Klaten monitoring pemukiman warga yang terdampak banjir akibat luapan sungai kali gawe.Selasa (11/01/2022)


Serda sarwoko mengungkapkan hujan lebat dengan intensitas yang cukup tinggi Mengakibatkan desa Kupang terkena banjir.


Guna mengetahui perkembangan wilayah Babinsa memantau perkembangan banjir. Banjir ini akan surut Sekitar 3 sampai dengan 4 jam bila hujan reda.Yang terdampak banjir 8 RT di antaranya dukuh:Kupang,Maron,Kanggan,potronangan,Goprayan dan brangkidul  desa Kupang kecamatan Karangdowo. 

Banjir ini di akibatkan luapan sungai kali gawe.desa Kupang sering banjir karena pemukiman di apit dua anak sungai.desa Kupang.tutup Serda sarwoko.(Red)